Pastikan Sertijab Danramil Aman Dan Lengkap, Kodim 0811/Tuban Melaksanakan Verifikasi Ke Koramil Jajaran

    Pastikan Sertijab Danramil Aman Dan Lengkap, Kodim 0811/Tuban Melaksanakan Verifikasi Ke Koramil Jajaran

    TUBAN, – Pengecekan Kesiapan Administrasi Sekaligus Mencocokan Data Yang Akan Diserahterimakan Menjelang Pergantian Jabatan Komandan Rayon Militer (Danramil), Komando Distrik Militer (Kodim) 0811/Tuban Melaksanakan Kegiatan Verifikasi Yang Dipimpin Kepala Staf Kodim 0811/Tuban (Kasdim) Melaksanakan Pengecekan Ke Koramil 0811/05 Rengel Dan Koramil 0811/10 Bangilan, Rabu (06/11/2024).

    Kasdim 0811/Tuban, Mayor Caj Sunarso menerangkan bahwa, kegiatan ini merupakan kegiatan rutin yang di lakukan jajaran komando atas bagi satuan yang akan melakukan serah terima jabatan, yang bertujuan untuk memverifikasi laporan yang di buat masing-masing Koramil dalam rangka serah terima jabatan Danramil.

    “Yang menjadi objek verifikasi kali ini adalah semua fungsi yang berkaitan dengan barang-barang inventaris Koramil termasuk pelaporan administrasi, jumlah personel, yang di lakukan secara efektif, efesien dan transparan”, Terang Kasdim.

    Kasdim menambahkan, Hal ini di lakukan agar pada saat di serah terimakan dengan pejabat baru tidak terjadi kekurangan atau pun kelebihan, yang selanjutnya hasil verifikasi akan di laporkan ke Komandan Kodim 0811/Tuban. “Semua harus kita pastikan tidak ada pengadministrasian yang kurang, baik seluruh data yang berkaitan terkait jumlah dan kondisi bangunan, serta kendaraan operasional yang ada di Koramil’, Tutup Kasdim. (Farozich)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Jadikan Prajurit Yang Prima, Anggota Kodim...

    Artikel Berikutnya

    Wujudkan Ketahanan Wilayah Yang Tangguh,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Semangat Juang Gotong Royong, Masyarakat Bersama Babinsa Koramil 0811/03 Semanding Bersihkan Area Makam Leluhur
    Komandan Kodim 0811/Tuban Bersama Jajaran Forkopimda Menghadiri Rangkaian Acara Peringatan Hari Pahlawan Ke-79 Tahun 2024
    Pererat Kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Babinsa Koramil 0811/02 Palang Karya Bakti Bersihkan Jalan Desa
    Pasipers Kodim 0811/Tuban Ikuti Kegiatan Rakor Persiapan Student Festival Week Tahun 2024 Di Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Tuban
    Kapolres Tuban Pimpin Upacara Serah Terima Jabatan Kapolsek Jajaran 
    Semangat Juang Gotong Royong, Masyarakat Bersama Babinsa Koramil 0811/03 Semanding Bersihkan Area Makam Leluhur
    Ciptakan Lingkungan sekolah yang berkolaboratif, TK Ngudi Utomo Dan KB Kartika Kencana Ngadipuro Datangi Markas Koramil 0811/08 Widang
    Sukseskan Hari Santri Nasional Tahun 2024, Babinsa Koramil 0811/17 Senori Melaksanakan Pengamanan Jalan Sehat
    Kedisiplinan Adalah Modal Pokok, Babinsa Koramil 0811/13 Tambakboyo Bekali In House Training
    Komandan Kodim 0811/Tuban Membuka Kejuaraan Karate Piala Dandim Cup Tahun 2024
    Serentak, Babinsa Koramil 0811/20 Grabagan Hadiri Pelantikan Dan Pengambilan Sumpah Janji
    Tingkatkan Kualitas Udara, Babinsa Koramil 0811/07 Soko Bersama Pertamina Tuban Tanam Pohon Alpukat
    Babinsa Koramil 0811/09 Jatirogo Berperan Aktif Mendampingi Vaksinasi Cavac Di Wilayah Binaan
    Berikan Doa Kepada Leluhur, Pasis Dikreg LXIV Seskoad Tahun 2024 Ziarah Ke Makam Syekh Ibrahim Asmoro Qondi Kabupaten Tuban
    Kesigapan Babinsa Koramil 0811/18 Parengan Tuban Dampingi Vaksin Hewan Ternak

    Ikuti Kami